Breaking News:

Mengaku Tak Pernah Minum Alkohol, Park Bo Gum Sukses Berakting Mabuk di Encounter

Harus berakting mabuk, Park Bo Gum justru mengaku belum pernah minum alkohol.

Koreaboo.com
Park Bo Gum 

Pada Encounter, Park Bo Gum harus berakting mabuk dan beradu akting dengan Song Hye Kyo.

Dia berakting mabuk sambil memaksa Song Hye Kyo makan ikan kering.

Drama Boyfriend yang Dibintangi Song Hye Kyo dan Park Bo Gum Umumkan Tanggal Tayang

Akting Park Bo Gum tersebut banjir pujian.

Pasalnya akting Park Bo Gum sangat natural dan cenderung menggemaskan.

(TribunStyle.com/Archieva Prisyta)

Yuk subscribe YouTube TribunStyle.com

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 2/2
Tags:
TribunStyle.comPark Bo GumKim Jin HyukKoreabooV BTSSong Hye Kyo
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved