Serie A
Live Streaming Juventus Vs AS Roma Minggu Dini hari Jam 02.30 WIB Serta Cara Nonton di MAXStream
Jadwal pertandingan Juventus VS AS Roma Liga Serie A Italia Minggu (23/12/2018) dini hari pukul 02.25 WIB.
Penulis: Candra isriadhi
Editor: Mohammad Rifan Aditya
Di pertandingan terakhirnya AS Roma mampu menang saat menjamu Genoa di Stadion Olimpico.
Setidaknya AS Roma berhasil keluar sebagai pemenang dalam laga yang berkahir dengan skor akhir 3-2 tersebut.
Berikut adalah prakiraan susunan pemain yang bakal diturnkan oleh kedua kesebelasan.
SUSUNAN PEMAIN JUVENTUS VS AS ROMA
Juventus : Wojciech Szczesny, Mattia De Sciglio, Leonardo Bonucci, Giorgio Chiellini, Alex Sandro, Rodrigo Bentacur, Miralem Pjanic, Blaise Matuidi, Paulo Dybala, Cristiano Ronaldo, Mario Mandzukic.
Pelatih: Massimiliano Allegri
AS Roma : Robin Olsen, Alessandro Florenzi, Federico Fazio, Kostas Manolas, Aleksandar Kolarov, Steven Nzonzi, Bryan Cristante, Cengiz Under, Nicolo Zaniolo, Justin Kluivert, Edin Dzeko.
Pelatih: Eusebio Di Francesco
Kamu bisa menyaksikan live streaming Juventus Vs AS Roma Seria A 2018 via MAXStream lewat cara berikut ini:
Pertama:
1. Pengguna Telkomsel mengunduh/ Download Aplikasi MAXstream di Google Play untuk Android dan App Store untuk iOS.
2. Membuat akun di MAXstream
3. Klik tombol "Daftar/Sign Up".
4. Masukkan nomor telepon.
5. Masukkan kode verifikasi yang akan diterima melalui SMS ke nomor telepon yang didaftarkan.