Breaking News:

Postingan Pertama Putri Marino Setelah Lahirkan Surinala, Tandai Perjalanan yang Baru Saja Dimulai

Putri Marino akhirnya mengunggah foto putrinya. Foto ini menandai perjalanan keluarga kecilnya yang baru saja dimulai.

Penulis: Hanna Suliatun
Editor: Irsan Yamananda
Instagram/naziracnoer
Putri Marino, Chicco Jerikho, dan Surinala Carolina Jarumilind 

Teman-teman Putri dan Chicco juga memberi selamat lewat kiriman bunga dan kolom komentar Instagram mereka.

Baru Saja Lahir, Putri Chicco Jerikho & Putri Marino Sudah Punya Instagram, Followers-nya Bejibun!

Sudah Punya Akun Instagram Sendiri

Bayi Surinala ternyata sudah dibuatkan akun Instagram sendiri, lho.

Selain aktif mengunggah foto, akun @surinalacjarumilind juga aktif mengunggah Instagram Story.

Jumlah followers Surinala pun sudah mencapai 24.600 followers per Kamis (27/9/2018).

Caption-caption Surinala pun seperti sebuah Diary perjalanan hidupnya.

“......semulai dua hari yang lalu....aku memulai catatanku di semesta ini.....” #Surinala (emoji) @diabirthphoto

“....detik ini...kita akan selalu menyelaraskan langkah sesuai detik jam yang terdengar....” #surinala
Photo by @diabirthphoto

“......malam pertamaku di semesta ini...sepertinya semesta suka denganku....semoga saja....” #Surinala

Chicco Jerikho Menangis Saat Temani Putri Marino Melahirkan

(TribunStyle.com/ Suli Hanna)

Yuk subscribe YouTube TribunStyle.com :

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Putri Marino melahirkanAnak Chicco Jerikho dan Putri MarinoPutri MarinoChicco JerikhoSurinala Jui Carolina Jarumilind
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved