Billboard Merilis 100 Lagu Boyband Terbaik Dunia, Ada Grup-Grup Kpop!
Musik Asia semakin nggak kalah di jajaran musik dunia! Terbukti boyband-boyband Kpop ini masuk daftar lagu boyband terbaik dunia versi Billboard!
Penulis: Talitha Desena Darenti
Editor: Talitha Desena Darenti
TRIBUNSTYLE.COM - Billboard adalah majalah musik di Amerika yang bergengsi.
Majalah tersebut merupakan majalah musik tertua di dunia.
Selain majalah, Billboard juga memiliki chart yang menjadi kiblat musik dunia yaitu Billboard HOT 100 dan Billboard 200.
Nah, baru-baru ini, Billboard merilis daftar 100 lagu boyband terbaik.
• Super Cuek, V BTS Kerap Cuma Memakai Pakaian Ini Di Berbagai Acara!
Boyband yang masuk dalam daftar ini tidak terbatas waktu.
Mulai dari boyband jaman jadul seperti Jackson 5 hingga boyband yang masih aktif hingga sekarang.
Daftar tersebut dibuat oleh para kritikus musik yang melihat boyband dari masa ke masa.
Dalam daftar tersebut ada lagu-lagu dari boyband legendaris seperti The Beatles, New Kids On The Block, hingga One Direction.
Menariknya, dalam daftar tersebut, beberapa grup Kpop juga masuk lho!
Tepatnya ada 10 lagu boyband Kpop yang masuk daftar ini.
Penasaran siapa aja boyband Kpop yang masuk?
Lihat daftarnya di bawah ini seperti yang dilansir dari Billboard.com!
16. BTS, "Blood, Sweat & Tears" (2016)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/boyband_20180424_192127.jpg)