Breaking News:

Tatjana Saphira Promosikan Single Baru Sang Kekasih, Balasan Herjunot Ali Ini Bikin Gemes

Tatjana Saphira promosikan single baru keksihnya, malah langsung dapat balasan dari pacarnya itu.

Penulis: Ninda Iswara
Editor: Delta Lidina Putri
Instagram/tatjanasaphira
Tatjana Saphira dan Herjunot Ali 

Aktor berusia 32 tahun ini berterima kasih atas cinta dan dukungan yang diberikan oleh Tatjana untuknya.

Junot juga mengungkapkan kalau lagu tersebut ditulisnya untuk sang kekasih.

Bagi Junot, Tatjana adalah inspirasi terbesarnya dalam membuat beberapa lagu yang sudah diciptakan olehnya.

@herjunotali.studio : "Thank you so much for your love, thoughts, and, support. I wrote this for you. You’re my biggest inspiration for most of my songs. see you soon."

Instagram
Instagram ()

Membaca balasan romantis dari Junot pada Tatjana ini, para netizen pun memberikan berbagai komentar mereka.

@mustikaadzania : "@mzyisnainy OMG!!! Ada emote cincinnya itulooohhjj ga kuku ah ga kuku hahahahahahaha Yaawlahhh!!! Semoga segera halal ya kak @herjunotali.studio @tatjanasaphira."

@westyoppier_ : "@herjunotali.studio sweet bgt sii uuucchhh gemeesss .. lihat nii @nanda_nando_."

@ayuariantiie : "Aahhh kok gw sukaa yaa sm psgn ini , ga lebay gaya pacarannya ga norak saling umbar kemesraan lwt upload foto/kgiatan lainnya & saling supportnya itu loh yg bkin melelehh @tatjanasaphira semogaaa langgeng & sampai kepelaminan @tatjanasaphira."

@wildanias : "@herjunotali.studio buruaaan apa bang nikahin @tatjanasaphira." (TribunStyle.com/Ninda Iswara)

Yuk subscribe YouTube Channel TribunStyle.com:

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 2/2
Tags:
Herjunot AliTatjana Saphira
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved