Breaking News:

Gerhana Bulan

Tata Cara Salat Gerhana - 31 Januari 2018 Momen Langka Terjadi, Begini Anjuran Rasulullah

“Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam menjaherkan bacaannya ketika shalat gerhana." (HR. Bukhari no. 1065 dan Muslim no. 901).

Penulis: Verlandy Donny Fermansah
Editor: Amirul Muttaqin

“Ketika terjadi gerhana matahari, Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam lantas berdiri takut karena khawatir akan terjadinya hari kiamat, sehingga Beliau mendatangi masjid kemudian shalat dengan berdiri, ruku’, dan sujud yang begitu lama.

Aku belum pernah melihat Beliau melakukan salat sedemikian itu.

Lantas Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda : “Sesungguhnya ini adalah tanda-tanda kekuasaan Allah yang ditunjukkan-Nya, gerhana tersebut tidaklah terjadi karena kematian atau hidupnya seseorang.

Tetapi Allah menjadikan yang demikian untuk menakut-nakuti hamba-hamba-Nya.

Apabila kalia melihat sebagian dari gerhana tersebut, maka bersegeralah untuk berdzikir, berdo’a dan memohon ampunan kepada Allah ta’ala” (HR. Bukhori no. 1059, Muslim no. 912).

Tak Banyak Diketahui, Ternyata Salat Gerhana Memiliki Manfaat yang Sangat Dahsyat!

Adapun tata cara salat gerhana sebagai berikut:

Niat Salat Gerhana Bulan

"Ushallii Sunnatal Khusuufil-Qomari Rak’ataini Lillahi Ta’alaa"

Artinya : (Saya niat (melaksanakan) salat sunnah Gerhana Bulan dua rakaat karena Allah ta’ala)

indowarta.com
indowarta.com ()

1. Pertama Takbir Ihram.

2. Membaca doa iftitah, berta’awudz, membaca surat Al-fatihah, membaca surat yang panjang seperti Al-imran, Al-baqarah dan lainnya dengan zahr atau bersuara.

Seperti pada HR Bukhari dan Muslim berikut: “Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam menjaherkan bacaannya ketika shalat gerhana." (HR. Bukhari no. 1065 dan Muslim no. 901).

3. Takbir terus Ruku’dan disunahkan untuk memanjangkannya.

4. Kemudian bangkit dari ruku dengan mengucapkan ’SAMI’ALLAHU LIMAN HAMIDAH, RABBANA WA LAKAL HAMIDAH.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 2/3
Tags:
gerhana
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved