Breaking News:

Dewi Sanca Akui Malas Terima Job Nyanyi, Netizen: Saya Juga Males Liat Mbak

Dewi mengaku kalau dirinya malas jika diundang untuk menjadi bintang tamu on air televisi.

Penulis: Ninda Iswara
Editor: Melia Istighfaroh
Instagram
Dewi Sanca 

TRIBUNSTYLE.COM - Dewi Sanca selalu menjadi korban kejulitan para netizen.

Hal tersebut lantaran berbagai postingannya dinilai terlalu menuai sensasi.

Terkadang Dewi juga mengunggah sesuatu yang tak berfaedah.

Kali ini Dewi Sanca kembali menuliskan curahan hatinya.

Dewi Sanca Unggah Foto Sang Bunda di Hari Ibu, Netizen Ungkap Hal Mengejutkan!

Dewi menuliskan curhatan tersebut dalam Instastory @dewisancaratular.

Dalam postingannya tersebut, ibu satu anak ini seolah merasa heran dengan dirinya sendiri.

Dilansir Tribunstyle.com dari akun Instagram @igtainment, Dewi mengaku kalau dirinya malas jika diundang untuk menjadi bintang tamu on air televisi.

Tak hanya itu, Dewi juga mengaku malas kalau dirinya mendapat tawaran nyanyi off air.

Bahkan wanita yang sempat dikabarkan dekat dengan Lucky Hakim ini mengakut kalau dirinya mendapat banyak tawaran.

Hingga kini Dewi lebih memilih untuk mengambil tawaran off air DJ.

Pedangdut berusia 34 tahun ini juga mengaku malas dandan dan malas bertemu orang.

Dewi Sanca juga tak tahu sampai kapan dirinya akan diam seperti ini.

Instagram
Instagram ()

Membaca curhatan dari Dewi Sanca ini, para netizen pun memberikan berbagai komentar menggelikan mereka.

Tak sedikit yang mengatakan kalau mereka juga malas melihat Dewi Sanca.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/2
Tags:
Dewi SancaInstagram
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved