Setya Novanto Tersangka
Setya Novanto Membisu di Persidangan, Papa Malah Dibilang Nyontek Adegan Drama Korea ini
Setya Novanto hanya diam dan menunduk sejak pertama kali duduk di kursi terdakwa di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (13/12/2017).
Penulis: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
Editor: Desi Kris
Jaksa tersebut bukannya menolong malah memberikan mainan laba-laba karet kepada terdakwa.
Tiba-tiba saja terdakwa yang sedang sakit tersebut berdiri dan berteriak ketakutan.
Netizen pun berkomentar adegan drama ini benar-benar mirip dengan persidangan Setya Novanto.
• Wanita Ini Minta Selingkuhannya Operasi Plastik Untuk Menyamar Sebagai Suami, Fakta keji Terungkap
"Papi nyontek ya," komentar betewe_seied.
"Ko jdi inget si papa," komentar helmitnd.
"Semua hanya akting, ah papa," komentar ina_elvianarahma.
"@fuji.ridwan iya mirip kasus novanto yg pura" sakit gak jawab pertanyaan hakim akibat sakit," komentar wiji_zi.
"Jaksa nya keren, bisa bongkar kebohongan si tua Bangka.. yah semoga jaksa di indo kaya di Drakor yah," komentar hello.iam.riza.
"Kk @diankesuma kmrin versi Indonesia," komentar imaa_inong_meutuah.
"Kok jd inget papa kita yah kak.. @aylajasmineclow," komentar vallen_vj.
"Aahahhaaaa... Tiba2 inget papa, pas banget td pagi abis liat beritanya di I NEWS.. Ahahahahahahaa," komentar archeir22.
(TribunStyle.com/Archieva Prisyta)