Breaking News:

5 Jenis Pocong Ini Ada di Perfilman Indonesia, Mulai dari Mupeng Hingga Pocong Mandi Goyang Pinggul

Sosok hantu khas Indonesia ini bisa membuat banyak orang trauma dengan kehadirannya.

TribunStyle/kolase

Penasaran pocong apa saja yang dimaksud?

TribunStyle.com melansir dari berbagai sumber, inilah 5 jenis pocong yang pernah muncul di dunia perfilman Indonesia.

1. Dendam Pocong Mupeng

Film Bor/ Dendam Pocong Mupeng
Film Bor/ Dendam Pocong Mupeng ()

Sudah tahu arti dari Mupeng?

Mupeng sebenarnya merupakan singkatan dari muka pengen.

Yah, bisa dibilang pria hidung belang.

Film yang dirilis pada tahun 2010 ini melahirkan pocong hidung belang yang suka mengintip cewek.

2. Pocong Keliling

Coretanfilm/ pocong keliling
Coretanfilm/ pocong keliling ()

Pocong keliling merupakan film horor komedi Indonesia yang dirilis pada 8 JUli 2010.

Dalam film ini dikisahkan sang pocong suka mengunjungi semua rumah di sebuah kompleks setiap malam.

Karena si pocong suka mengelilingi kompleks dan mengunjungi penduduk di sana, maka dia disebut Pocong Keliling.

Kok malah mirip hansip, ya?

Bikin Merinding! Bukan Hantu atau Pocong, Coba Baca SMS Seorang Customer untuk Driver Gojek ini!

3. Pocong Ngesot

Pinterest/ Pocong Ngesot
Pinterest/ Pocong Ngesot ()

Ini adalah jenis pocong yang patut dikasihani.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 2/3
Tags:
TribunStyle.com
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved