Fashion Artis
Tak Pernah Pamer Harta, Alyssa Soebandono Ternyata Gemar Pakai Bag Bermerek Loh, Ini Buktinya
Penampilan dari luar memang nggak pernah ada yang tahu ya, untuk mereknya dan harganya.
Penulis: Sinta Darmastri
Editor: Desi Kris
TRIBUNSTYLE.COM - Penampilan dari luar memang nggak pernah ada yang tahu ya, untuk mereknya dan harganya.
Semua orang pasti paling suka, kalau mengetahui tentang fashion yang dipakai para artis sekaligus harganya dan merek.
Nah, kalau artis yang satu ini memang sedikit bikin penasaran karena style fashion-nya.
Tidak pernah terlihat tampil 'mewah' saat didepan layar kaca televisi, ternyata doi juga gemar pakai fashion bermerek dan mahal harganya lho.
Alyssa Soebandono, wanita hijabers ini ternyata gemar juga koleksi bag bermerek dengan harga yang cukup fantastis.
Ingin tahu, koleksi bag yang dipakai Icha?
• Intip Sling Bag Mikha Tambayong Yuk, Kalau Ditotal Harganya Bisa Buat Beli Motor NMAX 3 Buah
Intip yuk, koleksinya di akun Instagram @fashionselebriti.
#1
Ini nih, bag terbaru milik Icha dari Gucci.
Untuk dapatkan bag ini, harus rogoh kocek kisaran Rp 39.1 juta.
#2
Sling bag warna putih yang dipakainya tersebut, keluaran dari brand Balenciaga.
Harga sling bag tersebut mencapai Rp 28.5 juta.
Semoga bermanfaat ya. (TribunStyle.com/Sinta Darmastri)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/alyssa-soebandono_20170614_132022.jpg)