Mau Suasana di Kamarmu Remang-Remang? Bikin Lampu Tidur Unik dari Kertas, Begini Caranya
Dilansir TribunStyle.com dari akun YouTube Dunia Kreatif, ada cara mudah membuat lampu hias kamar dari kertas.
Penulis: Ika Putri Bramasti
Editor: Desi Kris
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Ika Putri Bramasti
TRIBUNSTYLE.COM - Kamu nggak bisa tidur dengan lampu yang dimatikan?
Atau lebih suka dengan lampu yang menyala?
Padahal tidur yang efektif adalah berada dalam kondisi gelap.
Sehingga hormon melatolin dan aktivitas organ tubuh lainnya bisa bekerja dengan normal.
Untuk itu pastilah semua orang mengatasinya dengan membeli lampu tidur untuk kenyamanan.
Tapi tahukah kamu, untuk lebih hematnya kamu bisa memanfaatkan barang bekas lho.
• Terkesan Bersih, Rapi dan Wangi, Ini 5 Kondisi Kamar Hotel Sesungguhnya, Bocoran dari Orang Dalam!
Seperti membuat lampu hias yang unik dan cantik dari kertas.
Selain mudah, juga pastinya ramah terhadap lingkungan, bisa juga dijadikan ladang bisnis.
Dilansir TribunStyle.com dari akun YouTube Dunia Kreatif, ada cara mudah membuat lampu hias kamar dari kertas.
Bahan-bahan:
Kertas

Tali

Lem
