Tips Memadukan Style Agar Makin Chic Dengan White Denim, Wajib Coba!
Berikut ini ada tips memadukan style yang chic dengan white denim atau pants untuk hangout
Penulis: Sinta Darmastri
Editor: Indan Kurnia Efendi
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Sinta Darmastri
TRIBUNSTYLE.COM - Tren fashion memang nggak ada habisnya, sampai kapan pun itu.
Semua ingin terlihat fashionable, sehingga mereka semua berlomba-lomba untuk menampilkan yang terbaik dan mungkin salah satunya bukan?
Pernah nggak kalian memakai white denim saat keluar rumah?
Baca: Inilah 5 Tren Aksesoris di Runway Fashion Week Untuk Winter 2017, Keren-keren Lho!
Ternyata style dengan perpaduan white denim atau pants ini, tahun ini sedang naik daun dan populer di kalangan anak muda.
Saran deh ya, untuk kalian wajib mencobanya, girls.
Salah satu dari kalian semua, pasti berpikiran kalau pakai white denim takut bakal kotor atau bahkan monoton, ya nggak?
Jangan khawatir deh ya, kamu saat ini waktunya untuk tampil chic dengan white denim atau pants saat keluar rumah, girls.
Berikut ini ada tips memadukan style yang chic dengan white denim atau pants untuk hangout yang dikutip dari Glamour, Rabu (22/3/2017).
Tips Pertama
Kamu bisa memadukannya dengan blouse sheer atau tipis, bisa dipakai saat malam hari.
Tips Kedua
Pilih white pants dengan oversized sleeve, agar semakin pas dan cocok, pilihlah white pants yang flare atau lebar.
Tips ketiga
Nah, buat kamu yang suka tampil casual pilihan yang terbaik untuk kamu yaitu overall white.
Tips Keempat
Yuk, padukan dengan jaket andalan kamu dengan white denim.
Dijamin penampilan kamu makin chic dan tentunya tetap feminin.
Selamat mencoba ya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/white-denim-style_20170323_140055.jpg)