Punya Nama Kembar, 5 Idol Ini Sering Bikin Pusing Buat Mengenalinya
Melansir Kpopmap.com, berikut 5 idol yang bikin bingung gara-gara nama.
Penulis: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
Editor: Cecylia Rura Patulak
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Archieva Prisyta
TRIBUNSTYLE.COM - Di Korea Selatan, ada ratusan orang yang jadi idol atau penyanyi.
Jadi, ada ratusan nama yang ada.
Nggak mungkin dong semuanya punya nama beda.
Baca: 4 Seleb Pria ini Jadi Favorit Idol Perempuan di Korea Selatan Lho, Siapa Aja ya?
Beberapa idol punya nama yang sama.
Mereka sama-sama terkenal.
Kadang suka bingung kalau nggak ada embel-embel nama grupnya.
Apalagi kalau satu acara.
Pusing dah tuh kalau saling memanggil.
Melansir Kpopmap.com, berikut 5 idol yang bikin bingung gara-gara nama:
1. Mark
Pertama Mark dalam grup GOT7.
Lalu, ada juga Mark dalam grup NCT.
2. Sojin
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/mark-nct-kiri-dan-mark-got7-kanan_20170320_221732.jpg)