6 Cara Termalas Untuk Jadi Kaya Raya, Kedengarannya Ganjil, Tapi Sudah Terbukti!
Menjadi kaya tentu butuh usaha, tapi rupanya ada juga cara paling mudah yang bahkan bisa dilakukan orang malas sekalipun.
Penulis: Cecylia Rura Patulak
Editor: Cecylia Rura Patulak
Sangat-sangat-sangat mudah, termalas, dan cepat.
Jika dewi keberuntungan ada di pihak kalian, maka lotre untuk menjadi jutawan ada di pihak kalian.
Contoh nyata di Indonesia, seorang turis asal Indonesia, Ade Iskandar Roni yang berhasil memenangkan 1 juta Dollar Singapura atau sekitar Rp 9,3 miliar dari Bandara Changi.
Ia memenangkan undian dari Bandara Changi pada Januari 2017 lalu.
6. Bikin Akun YouTube dan Isi dengan Konten Kreatif
Di era informasi terbuka begini pasti semua sudah mengenal yang namanya YouTube.
Dengan keahlian yang absurd, bombastis, unik, dan menarik, kemas konten tersebut dalam bentuk video.
Unggah ke YouTube, share, dan kumpulkan hits sebanyak mungkin.
Hits yang banyak akan menjadi sumber pendapatanmu.