Tanpa Disadari, 10 Kemasan Makanan dan Minuman Ini Sering Dibuka dengan Cara Keliru!
Kita lahir di dunia untuk hidup dan belajar. Ungkapan ini sangat tepat untuk segala aspek kehidupan.
Penulis: Yohanes Endra Kristianto
Editor: Suut Amdani
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Yohanes Endra Kristianto
TRIBUNSTYLE.COM - Kita lahir di dunia untuk hidup dan belajar.
Ungkapan ini sangat tepat untuk segala aspek kehidupan.
Sementara itu, kita tak akan pernah tahu berapa lama kita hidup di dunia ini.
Banyak yang harus kita pelajari agar tak malu di kemudian hari.
Baca: Alamak! Inikah Hulk di Dunia Nyata? Menu Sarapan Pria Ini Bikin Geleng Kepala
Dari hal yang rumit, hingga sederhana sekalipun.
Untuk kali ini, cukup hal sederhana yang harus kita ketahui.
Pernahkah kamu menyadari kalau dirimu telah keliru saat membuka kemasan makanan?
Misalnya saat kamu membuka kemasan gula, kamu keliru menyobek di bagian atasnya, padahal ada satu sisi yang sudah disediakan untuk memudahkanmu membuka kemasan gula itu.
Nah, biar nggak penasaran, langsung aja kita intip sepuluh kemasan makanan yang sering dibuka dengan cara yang keliru, seperti dilansir dari brightside!
1. Kemasan gula.
Desain kemasan ini dikembangkan oleh Benjamin Eisenstadt.
Secara sederhana, kamu harusnya merobek kemasan ini di bagian tengah, bukan di atas.
Jika kamu merobek gula di bagian tengah, maka gula akan tertuang secara utuh dan hanya tinggal menyisakan bungkus di tanganmu.
2. Keripik Kentang Pringles.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/toblerone_20170114_165215.jpg)