Temukan Harga Terbaik
Smartphone Tiongkok Terbaik 2016 - Mau Tahu 4 Pilihan Ponsel Yahud Tahun Ini? Berikut Daftarnya
Tak heran, banyak orang saat ini yang lebih demen untuk memiliki smartphone asal Tiongkok. Apakah kalian juga demikian?
Penulis: Alfriza Genio Akeda
Editor: Indan Kurnia Efendi
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Alfriza Genio
TRIBUNSTYLE.COM - Penghujung tahun tentu membuat berbagai vendor semakin berlomba-lomba.
Menghadirkan berbagai varian baru untuk tahun mendatang salah satu strategi dari berbagai produsen.
Namun, jika dilihat dari perkembangan sebuah smartphone di tahun ini rasanya Tiongkok tak tinggal diam.
Berbagai teknologi mutakhir dan baru malah justru dihadirkan dari vendor-vendor asal Tiongkok.
Tak heran, banyak orang saat ini yang lebih demen untuk memiliki smartphone asal Tiongkok.
Apakah kalian juga demikian?
Produk berikut ini rasanya paling cocok untuk kalian miliki deh, guys!
Mau tahu apa saja pilihannya?
Yuk lihat daftar pilihannya berikut ini.
1. Huawei P9

Huawei P9 / CNET
Kalau kalian masih belum puas, bisa cek Huawei P9 Leica ini.
Mengusung nama Leica, tentu saja smartphone ini merupakan hasil kerjasama antara Huawei dan juga produsen kamera kenamaan dunia, Leica.
So, hasil gambarnya tak perlu diragukan lagi dengan bantuan dual-camera belakangnya yang mumpuni.
Penasaran dengan spesifikasi selengkapnya?
Cek semuanya di sini.
2. Vivo V5

Vivo V5 / Android Authority
RAM 4GB bisa jadi pilihan terbaik buat kalian.
Vivo V5 ini juga dibekali dengan prosesor octa-core dan juga kamera utama berukuran 13MP lho!
Selain itu, smartphone ini juga sudah mendukung Android versi 6.0 Marshmallow.
Mau tahu selengkapnya?
Lihat di sini, guys!
3. Xiaomi Redmi 4 Prime

Xiaomi Redmi 4 Prime / Sandroid.me
RAM 3GB siapa yang tak pingin memilikinya?
Xiaomi Redmi 4 Prime ini dibekali juga dengan prosesor handal dan juga internal yang lapang lho!
Untuk kecanggihannya yang lain, Xiaomi Redmi 4 Prime juga sudah memiliki fitur fingerprint, baterai 4100mAh dan juga sudah support OTG.
Mau?
Cek selengkapnya di sini.
4. Lenovo Vibe K Shot

Lenovo Vibe K Shot / TechnologyTell
Bagi yang suka foto-foto, smartphone ini pas banget buat kalian dengan budget 2 jutaan lho!
Dengan kamera 16MP plus fitur lainnya membuat Vibe Shot ini pantas dimiliki.
Mau tahu spesifikasi selengkapnya, cek di sini.
Nah, itu tadi beberapa iklan yang kami rangkum dari TribunJualBeli.com untuk kalian, guys.
Disclaimer: Hati-hati dengan penipuan. Bertemu langsung dengan penjual adalah cara aman berbelanja.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/huawei-p9_20161215_190820.jpg)

