Unggah Foto Bersebelahan dengan Artis Aslinya, Luna Maya Sukses Bikin Merinding dengan Tatapan Ini
Luna Maya unggah foto saat bersanding dengan Suzzanna di akun pribadinya, bikin merinding.
Penulis: Sinta Darmastri
Editor: Irsan Yamananda
TRIBUNSTYLE.COM - Mungkin sebagian dari kalian banyak yang suka dengan film horor, ya nggak?
Namun, ada juga yang kurang suka mengingat ada fobia atau memang penakut ya.
Dan bagi kalian yang suka dengan film horor, pasti menunggu yang satu ini.
Suzzanna Bernafas Dalam Kubur, itu adalah judul film yang akan tayang di bukan November.
• Tampak Anggun dalam Balutan Dress Kuning Ini, Luna Maya Ternyata Harus Rogoh Kocek Hampir Rp100 Juta
Banyak penyuka film horor yang menantikannya, apalagi yang berbau nama artis horor legend, Suzzanna.
Kalian semua pasti banyak yang sudah tahu pemerannya yaitu Luna Maya.
Tidak segan-segan, dalam akun pribadinya mengunggah foto yang bersebelahan dengan sang pemeran aslinya.

Jika kalian perhatikan, memang menyeramkan ya.
Wajah kanan terdapat Luna, disandingkan dengan wajah asli dari Suzzanna.
Kedua foto tersebut sama-sama melotot atau memperlihatkan ketegasan saat melihat.
Merinding lihatnya, apalagi seram banget sih ya, dan ternyata netizen pun mengalami yang sama juga.
Dan beginilah komentar netizen semua.
menull_gembull, "Mirip pas serem nya dapat."
geraicantiksrirejeki, "Seremm bgt sih."
• Sangat Kehilangan, Syahrini Selalu Memeluk Foto Ridwan Zaelani sampai di Pemakaman
yuli_richard, "Baru mau nonton udah deg2an,,mirip bgt,,penasaran."
lenggejeans, "Keren kak.. Tapi serem mau nontonnya."
ricapratika, "Susah bedain mana suzzana mana lunamaya!! OMG ini sih mesti nonton."
Gimana menurut kalian semua nih, mau lihat nggak nih? (TribunStyle.com/Sinta Darmastri)
Yuk Like Facebook dan Subscribe YouTube Channel TribunStyle.com: