Akun Instagram Abid hingga berita ini ditulis telah diikuti sebanyak 140 ribu pengikut.
5. Berprofesi sebagai pembalap
Abid adalah seorang pembalap motor, sama seperti Raya sebelum istrinya itu terjun ke dunia hiburan.
Melalui akun Instagramnya, Abid sering membagikan momen saat di arena balapan.
Bahkan Abid juga kerap memenangkan berbagai kejuaraan.
Salah satu momen saat Abid memenangkan kejuaraan dibagikan ke Instagram pada 16 Juni 2019 lalu.
Abid yang memakai kaus dan topi hitam serta mengalungi medali itu rupanya berhasil menyabet dua penghargaan sekaligus.
Tak lupa Abid juga mengucapkan terima kasih kepada sang istri.
"alhamdulillah yallah makasih @iceracingofficial makasih juga istri yang mendoakan dari jauh lovyou @rayanurfitrird
thanks @eirac.catalog @eiracindustries," tulis Abid. (TribunStyle/Vega)
• Heboh Pernikahan Retak, Raya Kitty Ternyata Telah Jalani Sidang Perdana, Ini Kata Humas PA Soreang
• Dulu Jadi Pembalap, Raya Kitty Eks Anak Langit Resmi Jadi Ibu, Inilah Potret Anak Teman Caesar Hito