Breaking News:

Bagikan Foto 10 Years Challenge, Ini Bagian Tubuh yang Dirubah Tyas Mirasih

Tyas Mirasih memamerkan fotonya di masa lalu membandingkan dengan penampilannya kini.

TribunStyle.com Kolase/Instagram @tyasmirasih
Tyas Mirasih 10 Years Challenge 

TRIBUNSTYLE.COM - Belakangan ini ramai di sosial media tantangan #10yearschallenge, yakni aksi menunjukkan atau membandingkan foto 10 tahun silam dengan foto sekarang.

Banyak publik figur Indonesia yang mengikuti tantangan ini untuk menunjukkan perubahan dalam diri mereka, tak terkecuali Tyas Mirasih.

Tyas Mirasih memamerkan fotonya di masa lalu membandingkan dengan penampilannya kini.

Tak banyak berubah, Tyas Mirasih memiliki wajah sama, namun memang kulitnya berubah lebih bersih.

Berpanas-panasan di Singapura, Tyas Mirasih Bikin Salah Fokus karena Kulit Wajah Mulusnya

Dalam caption, mantan kekasih Raffi Ahmad ini menyebutkan perubahan yang ia lakukan dalam 10 tahun.

Ia mengakui bahwa giginya di-veneer agar tampak lebih putih.

Istri Raiden Soedjono ini juga mengakui bahwa dulu warna kulitnya lebih coklat karena dirinya gemar berjemur.

Kena Nyinyir Netizen Saat Pamerkan Wajah Bangun Tidur, Tyas Mirasih Beri Jawaban Ketus

Selain itu perubahan penampilannya karena rambutnya dulu lebih panjang, meski warna tak berubah.

Perubahan lainnya terlihat pada alis dan bulu matanya.

Namun Tyas Mirasih menegaskan bahwa dirinya tak pernah merubah bentuk hidungnya.

"My #10yearchallenge #10yearschallenge

1. Gigi belum di Veneer dan dulu gigi aku itu bukan gingsul yaa. Banyak yang salah mikir kalo itu gingsul.

2. Kulit masih coklat banget demen berjemur.

3. Rambut panjangggg

4. Hidung dari dulu emang begini ya ( suka banyak yang bilang dioperasi, filler, dll)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 1/2
Tags:
Tyas Mirasih#10YearsChallenge
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved