Breaking News:

Selebrita

Suka Duka Jadi Pengasuh Ameena Anak Aurel & Atta Halilintar, Suster Suroh Beban: Harus Cantik Terus

Ketakutan Suroh jadi pengasuh Ameena anak Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar, merasa beban: harus cantik terus.

Instagram - YouTube/Need A Talk
Ketakutan Suroh jadi pengasuh Ameena anak Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar, merasa beban: harus cantik terus. 

TRIBUNSTYLE.COM - Ketakutan Suroh jadi pengasuh Ameena anak Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar, merasa beban: harus cantik terus.

Menjadi pengasuh anak pasangan artis ternama, Suroh pengasuh Ameena justru mengungkap ketakutannya.

Ketakutan yang diungkapkan Suroh ini muncul saat tahu dirinya akan bekerja dengan keluarga artis ternama.

Meskipun telah memiliki pengalaman 14 tahun mengasuh bayi, tak juga meredam ketakutannya.

Suroh sapaan akrab babby sitter Ameena akhirnya mengungkapkan ketakutannya sebagai pengasuh anak artis tersohor.

Rupanya, Suroh sempat takut untuk mengasuh Ameena Hanna Nur Atta.

Suroh ungkap ketakutan
Suroh ungkap ketakutan asuh Ameena anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah

Baca juga: 5 Kado Diterima Ameena di Umur 2 Tahun, Anak Atta Halilintar Dapat Sepatu-Tas Branded, Bahkan Mobil

Suroh menceritakan awal pertemuannya dengan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah sebelum benar-benar mengasuh sang anak, Ameena.

Hal itu terungkap lewat tayangan di kanal YouTube Need A Talk, Kamis (4/4/2024).

"Iya takut pertama kali kerja sama artis," kata Suroh, melansir Sripoku.com.

"Aku mampu enggak ya, sanggup enggak ya. Karena artis sama orang biasa kan beda ya," imbuhnya.

Suroh mengatakan, sebagai pengasuh harus selalu memastikan Ameena tampil cantik di berbagai acara.

Seperti syuting, endorse, dan iklan yang tayang di televisi dan media sosial.

"Ada syuting, endorse, iklan ini itu. Harus cantik terus, harus fashionable," jelasnya.

"Rambut harus selalu lucu kalau artis, bajunya harus matching, kalau orang biasa enggak dilihatin banyak orang kan," tutur Suroh.

Di samping itu, Suroh merasa senang sebab bisa bekerja dengan artis tersohor.

Halaman 1 dari 4
Tags:
AmeenaAtta HalilintarAurel Hermansyahberita viral hari ini
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved