Breaking News:

Berita Viral

Menu Cegah Stunting di Depok, Sawi-Tahu, Anggaran Rp4,4 M, Ternyata Ada Biaya Kemasan hingga Admin

Geger menu pencegah stunting di Depok yang berisi nasi, kuah sup, tahu, dan sawi. Padahal anggaran menu pencegah stunting tersebut mencapai Rp4,4 M.

Instagram @depok24jam
Menu makanan pencegah stunting dari Pemerintah Kota Depok cuma tahu putih dan sawi diberi kuah 

 

Pada Senin (28/8/2023), video ini telah menerima lebih dari 6.059 komentar dari berbagai pengguna media sosial.

Sebagian besar komentar dari netizen memberikan penjelasan terkait jenis makanan yang diberikan, sementara yang lainnya justru memberikan dukungan kepada Yulia untuk memviralkan isu ini.

“Ini bukan masalah harga jajanannya. tapi masalah gizi yg di beri . yg seharusnya petugas kesehatan memberi contoh jajanan yg sehat kepada masyarakat,” tulis @Sarah al Azhar

“Paketannya lebih baik telur, tempe, tahu, sayur, buah, murah kok, terus diajarin cara olahnya buat anak dan balita,” tulis @fitriany abbas

“Rapat nya makan bergiji,” tulis @iiiaac

“Di tempatku dapat bubur kacang hijau tapi bayar,” tulis @FitriNurjannah

“Banyak kepotong dri sono nya itu,” tulis @bayuaulia

“Didesaku biskuit buat ibu hamil ditimbun,” tulis@mawar

“Gimana ngk gitu kk, dana untuk stunting banyak potong-potong nyaa,” tulis @ini.aku012

“Up mba.. petugas gizi puskesmas perlu speak up,” tulis @nisayang

“Semoga sampai ke pak bupati kk,” tulis @bihun telur.

(Kompas.com)(Tribun-Timur.com)

Diolah dari artikel Kompas.com dan Tribun-Timur.com

Sumber: Kompas.com
Halaman 4 dari 4
Tags:
berita viral hari inistuntingsawiDepok
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved