Breaking News:

Berita Viral

KASIHAN Pria Banjarmasin, Tarik Tunai Rp2 Juta di ATM, Malah Dapat Uang Mainan, Terkecoh Posisi

Seorang pria di Banjarmasin bagi pengalaman tak terduga saat mengambil uang di ATM. Ia tak menyangka bakal mendapat uang mainan di antara uang asli.

Chandra via BanjarmasinPost.co.id
Seorang nasabah bank warga Banjarmasin mendapati uang mainan keluar dari dalam mesin ATM 

Pria tua ini bersikeras bahwa uang kertas Rp 100 ribu yang diberikannya adalah uang asli.

Baca juga: Nyamar Jadi Pembeli, Pria Bandung Nekat Sembunyi di Minimarket Sampai Tutup, Gasak Rokok: Modal Judi

Sempat menuai perdebatan netizen, belakangan terungkap peristiwa ini terjadi di Pagaralam, Sumsel.

Video kejadian itu viral di media sosial diunggah oleh akun Instagram @memomedsos pada Rabu (30/8/2023).

Dalam video berdurasi 1 menit itu terlihat pria tua berbaju merah itu mengamuk dan hendak melemparkan salah satu barang ke kasir.

Kasir tersebut menunjukkan uang pecahan Rp100 ribu itu dan menjelaskan jika uang itu mainan.

"Duit ini gak bisa kak belanja di sini, ini kan ada tulisan uang mainan," kata kasir tersebut.

Kasir ini bahkan mengambil uang seratus ribu asli dari dalam laci untuk membandingkan dengan 2 uang tersebut.

Meski telah dijelaskan, pembeli itu ngotot dan semakin marah uangnya senilai Rp100 ribu itu disebut uang mainan.

Pria ngamuk nyaris lempar barang di minimarket
Pria ngamuk nyaris lempar barang di minimarket

Menurutnya, uang yang digunakannya itu sama hanya berbeda pada bagian cap.

"Kau ini dibuat untuk jualan, kau ini," hardik pria pembeli tadi.

"Kau jangan sok pintar, duit ini asli nah duit ini dicap," belanya.

Perdebatan antara pembeli dengan kasir minimarket itu pun kian berlanjut.

"Kamu tu berarti mau maling disini," ujar kasir.

Pembeli ini kemudian mengamuk dan hendak melemparkan deterjen yang ada di keranjang pada kasir.

Ia juga berusaha merebut uang asli yang dipegang kasir dengan alasan ingin memberi tahu perihal cap uang mainan.

Halaman 3/4
Tags:
berita viral hari iniuang mainanATMBanjarmasin
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved