Anime
5 Rekomendasi Film Populer yang Dibintangi Christine Hakim, Daun di Atas Bantal hingga Sri Asih
Inilah 5 rekomendasi film populer yang dibintangi Christine Hakim, aktris yang berkiprah sejak tahun 1970-an.
Penulis: Gigih Panggayuh Utomo
Editor: Delta Lidina Putri
5. Sri Asih (2022)
Christine Hakim rupanya juga pernah bermain di film aksi superhero.
Dia turut tampil dalam film Sri Asih yang tayang perdana pada November 2022.
Film ini disutradarai oleh Upi, berdasarkan seri buku komik klasik Indonesia berjudul sama karya RA Kosasih.
Sri Asih menjadi film kedua dari Jagat Sinema Bumilangit setelah Gundala (2019).
Dalam film ini, Christine Hakim berperan sebagai Eyang Mariani seseorang yang menjaga titisan dari Dewi Asih.
Sementara itu, Sri Asih sendiri diperankan oleh aktris Pevita Pearce.
(TribunStyle.com/Gigih Panggayuh)
Baca artikel seputar Christine Hakim di sini
Sumber: TribunStyle.com
Berita Terkait :#Anime
| Aplikasi Belanja Online di Dunia Fantasi? Ini Kisah Isekai Paling Unik Tahun Ini! |
|
|---|
| Fuguushoku 'Kanteishi': Bukti Bahwa Kekuatan Tak Selalu Berbentuk Pedang dan Sihir |
|
|---|
| Balas Dendam Alien Dimulai! Sentai Daishikkaku Kembali Lebih Brutal di Season 2 |
|
|---|
| Petualangan Belle Berlanjut: Bye Bye, Earth Season 2 Hadir dengan Drama dan Harapan Baru |
|
|---|
| Kembali Menggemaskan! Aharen-san wa Hakarenai Season 2 Hadir dengan Drama dan Komedi Baru |
|
|---|