Breaking News:

Anime

Lagi Nikmati Suasana Hujan? 5 OST Anime Ini Siap Temani Kesyahduanmu, Ada Rain 'The Garden of Words'

Yuk dengerin lima lagu anime ini, dijamin kamu akan merasa tenang dengan alunan sendunya.

Penulis: Dika Pradana
Editor: Ika Putri Bramasti
Kolase TribunStyle / huraira & animelocale
Weathering with You & The Garden Words 

Perpaduan antara alunan yang slow dan suara lembut Daichi Miura bisa membuat telinga dan hatimu terenyuh ketika menikmati suasana hujan.

Selain itu, lagu ini juga memiliki makna yang cukup dalam yakni  memberi pelajaran untuk jangan takut dalam melangkah maju dan menghadapi rintangan.

4. Radwimps - Is There Still Anything That Love Can Do?

Radwimps - Is There Still Anything That Love Can Do? dalam anime Weathering With You
Radwimps - Is There Still Anything That Love Can Do? dalam anime Weathering With You (Youtube Emil Tamayo)

Berkolaborasi dengan anime movie garapan Makoto Shinkai, 'Weathering with You', Radwimps merilis album soundtrack bertajuk Tenki no Ko.

Anime Weathering with You tayag di bioskop Jepang pada Juli 2019 lalu.

Lagu ini menjadi lagu tema anime Weathering with You.

Lagu ini memiliki makna mendalam mengenai segala hal kehidupan di dunia ini yang penuh tanda tanya.

Tak hanya itu saja, Radwimps melalui lagu ini, turut menjelaskan apa yang bisa dilakukan dengan cinta.

Lagu yang sendu dan emosional dijamin bikin adem.

Selain itu, lagu yang penuh emosional ini mampu menghanyutkan pikiran.

Sungguh, lagu ini sangat cocok dinikmati dikala hujan.

5. Stereo Dive Foundation - Daisy

Stereo Dive Foundation - Daisy dalam anime Kyoukai no Kanata
Stereo Dive Foundation - Daisy dalam anime Kyoukai no Kanata (YouTube Ethan Song)

Bagi pengikut anime Kyoukai no Kanata yang rilis tahun 2013 pasti gak asing dengan lagu Daisy.

Lagu Daisy ini dilantunkan oleh Stereo Dive Foundation.

Lagu ini memiliki makna yang medalam akan kesetiaan.

Lagu ini mengungkapkan tentang seseorang yang ingin terus bersama sang kekasih meski tengah dalam keadaan berat.

Alunannya yang sendu sangat cocok dinikmati saat hujan turun sembari relaksasi.

(TribunStyle.com/Dika Pradana)

Artikel lainnya terkait Anime >>>

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3/3
Tags:
animeThe Garden of WordsMiho FurukaraLet It Out
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved