Breaking News:

Anime

Deretan Film & Serial Anime Ini Akan Rilis di Netflix pada Agustus 2021, Salah Satunya Shaman King

Sederet film dan serial anime ini tayang di netflix pada bulan Agustus 2021. Termasuk Shaman King season 1.

Penulis: Tsania Fadhillah
Editor: Suli Hanna
Netflix Anime
Shaman King versi reboot dan 2 anime ini tayang di Netflix mulai Agustus 2021. 

5 Rekomendasi Anime Action dengan Cerita Petualangan Seru

Sementara itu, salah satu genre anime yang populer dan digandrungi para otaku adalah action.

Ada banyak sekali judul anime aksi dengan cerita petualangan yang seru.

Sebutlah salah satunya yakni Demon Slayer, yang bercerita tentang pemberantas iblis.

Selain itu, masih ada banyak lagi anime action terbaik yang bahkan masih berjalan episode terbarunya hingga saat ini.

Baca juga: Harap Bersabar, 4 Anime Ini Ditunda Tayang gegara Olimpiade Tokyo 2020, Boruto hingga Shaman King

Baca juga: 7 Anime Populer Ini Terinspirasi dari Lokasi Nyata di Jepang, Kimi no Na wa hingga Sword Art Online

Nah, berikut ini TribunStyle.com rangkum 5 rekomendasi anime action populer dengan cerita petualangan yang seru.

1. Demon Slayer

Anime Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba mengambil latar di era Taisho Jepang.

Diceritakan seorang anak baik hati bernama Tanjiro Kamado mencari nafkah dengan menjual arang.

Namun, kehidupannya yang damai hancur setelah iblis membantai seluruh keluarganya.

Satu-satunya yang selamat adalah Nezuko, adik perempuannya, tapi telah berubah menjadi setengah iblis.

Tanjiro memulai perjalanan berbahaya demi menemukan cara untuk mengembalikan adiknya ke kondisi semula.

2. One Punch Man

Anime One Punch Man mengisahkan Saitama yang memiliki hobi yang cukup unik, menjadi pahlawan.

Dia berlatih selama tiga tahun sampai kehilangan semua rambutnya.

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
filmanimeNetflixAgustusShaman KingTsania Fadhillah
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved