Ikatan Cinta
Ikatan Cinta Sukses Cetak Sejarah, Siapa Penulisnya? Inilah Sosok di Balik Popularitas Al & Andin
Akhirnya terungkap sudah sosok penulis sinetron Ikatan Cinta, seorang ibu rumah tangga yang bersahaja.
TRIBUNSTYLE.COM - Sinetron Ikatan Cinta sukses mendulang popularitas.
Popularitas itu juga berdampak pada para pemainnya seperti Amanda Manopo, Arya Saloka, Glenca Chysara dan pemain lainnya.
Di balik layar ada sosok berjasa yang membuat cerita Ikatan Cinta menjadi menarik dan berbeda dari sinetron lain.
Ya, sinetron Ikatan Cinta belakangan mendulang prestasi demi prestasi.
Terbaru, sinetron Ikatan Cinta mendapatkan rekor MURI sebagai Sinetron Prime Time dengan audience share national tertinggi.
Pencapaian ini tidak hanya mencetak sejarah di industri pertelevisian Indonesia, tetapi juga menembus rekor dunia.
Baca juga: SELAMAT! Sinetron Ikatan Cinta Cetak Rekor Muri, Arya Saloka dan Amanda Manopo Ucap Syukur
Baca juga: RAMAI Isu Perang Dingin Pemain Ikatan Cinta, Ayya Renita Sindir Glenca Chysara? Chika Waode Terseret

“Untuk sinetron Ikatan Cinta sendiri kini memang merupakan tayangan yang cukup fenomenal, karena ditonton lebih dari setengah pemirsa televisi Nasional," kata Dini Putri selaku Direktur Programing dan Akuisisi RCTI dalam rilisnya.
"Tentunya ini karena ceritanya yang menarik dan juga para pemainnya yang berperan sangat baik,” imbuh Dini.
Bahkan penyerahan penghargaan itu sampai dibuat acara khusus di layar kaca.
Syukuran rekor Muri ini turut mengundang segenap pemain Ikatan Cinta dan kru di balik layar.
BOCORAN Ikatan Cinta Malam Ini 2 April 2021, Elsa Fitnah Andin, Teman Roy Ungkap Fakta soal Elsa |
![]() |
---|
Masalah Besar untuk Elsa, Bukti Lipstik Ditemukan di Rumah Roy, Bocoran Ikatan Cinta 1 April 2021 |
![]() |
---|
Arya Saloka Sampai Simpan Fotonya, Adegan Favorit Ikatan Cinta Ternyata Aksi Super Romantis ke Andin |
![]() |
---|
BOCORAN Ikatan Cinta Malam Ini 31 Maret 2021, Al & Andin Cari Bukti, Pak Surya Masuk Perangkap Elsa? |
![]() |
---|
BOCORAN Ikatan Cinta Malam Ini 30 Maret 2021, Andin Bertemu Teman Band Roy, Elsa Makin Terancam |
![]() |
---|