3 Keutamaan Membaca Surat Al Kahfi Tiap Jumat, Disinari Cahaya hingga Terlindung dari Fitnah Dajjal
Mulai malam ini, jangan terlewat, berikut 3 keutamaan membaca surat Al Kahfi tiap Jumat, disinari cahaya di antara 2 Jumat, terlindung dari Dajjal.
Freepik
Ilustrasi berdzikir dan berdoa.