SELAMAT! Kesha Ratuliu Resmi Menikah dengan Adhi Permana, Intip Potret Bahagianya
Kesha Ratuliu dan Adhi Permana resmi menikah pada Minggu, 7 Februari 2021. Intip potret akad nikahnya!
Penulis: Febriana Nur Insani
Editor: Triroessita Intan Pertiwi
Sebenarnya itu basic sih, tapi itu sampai banget di hati gue karena Adhi (awalnya) cuek.
Jadi dia akhir-akhir ini lagi sering lihatin gue sambil bilang 'Udah siap ya, kamu udah mulai siap ya jadi istri aku'.
Terus kayak janji 'Aku bakal jagain kamu, bakal jadi suami yang baik buat kamu'.
Itu sih yang sampai banget di hati gue karena basic-nya Adhi cuek.
Itu yang bikin gue jadi kayak 'Oh gue yakin nih gue akan menemukan sosok suami yang insyaallah akan bisa mendampingi gue seumur hidup'," jelas Kesha.
(TribunStyle.com/Febriana)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/kesha-ratuliu-dan-adhi-permana-resmi-menikah.jpg)