Pengunjung Mall Tertipu! Pria Pakai Baju Tidur & Sandal Jepit Itu Ternyata Arya Saloka 'Mas Al'
Beda drastis dari penampilannya ketika menjadi Aldebaran di sinetron Ikatan Cinta, Arya Saloka sukses menipu pengunjung mall dengan penampilannya.
TRIBUNSTYLE.COM - Beda drastis dari penampilannya ketika menjadi Aldebaran di sinetron Ikatan Cinta, Arya Saloka sukses menipu pengunjung mall dengan penampilannya.
Di sinetron, Arya Saloka yang memerankan karakter CEO muda itu selalu tampil klimis dengan jas rapi.
Namun siapa sangka penampilannya sehari-hari justru bertolak belakang.

Jauh berbeda dengan Aldebaran, Arya Saloka justru memilih tampil sederhana dan apa adanya.
Seolah tak takut dikerubuti fans, Arya Saloka terlihat sangat santai berkeliling dengan gaya pakaian yang seadanya.
Baca juga: DEMAM Ikatan Cinta, Zaskia Sungkar Pilih Nonton Aldebaran daripada Film Suami, Arya Saloka Merespons
Mungkin fans tidak akan sadar dan dibuat pangling melihat penampilan Arya Saloka ketika ia berkeliling mall ini !
Yups, aktor 29 tahun ini hanya mengenakan piyama tie dye berwarna hijau dengan sendal jepit ketika berkeliling mall.
Tak hanya itu, Arya juga memakai topi berwarna pink yang tampak sedikit terlihat usang sekaligus masker.
Tidak heran jika melihat penampilannya ini, banyak fans pangling dan tak akan menyangka bahwa 'Aldebaran' tepat berada di sampingnya sekalipun, bukan begitu?

5 Fakta Arya Saloka
BOCORAN Ikatan Cinta 10 Februari, Al Jujur ke Andin, Elsa Panik saat Nguping, Isi Kaset Roy Terkuak |
![]() |
---|
Cuma Pakai Celana Pedek, Arya Saloka Ngopi Bareng Bapak Kompleks Digoda Putri Anne: Lagi Ngegosip? |
![]() |
---|
TERUNGKAP Sosok Sodikin Saksi Pemberat Andin, Benarkah Suruhan Al? Bocoran Ikatan Cinta 10 Februari |
![]() |
---|
SEBUT Akting Amanda Manopo Bareng Arya Saloka Cuma Bisa Nangis, Barbie Kumalasari: Kalah Sama Aku |
![]() |
---|
VIRAL Potret Tampan Arya Saloka 'Mas Al Ikatan Cinta' saat Kuliah, Ternyata Menimba Ilmu di Sini |
![]() |
---|