Tinggalkan Nama Lidya Pratiwi & Jalani Hidup Baru, Maria Eleanor Malu-malu Ditanya Soal Kekasih
Memulai kehidupan baru meninggalkan nama Lidya Pratiwi, Maria Eleanor malu-malu ditanya soal kekasih.
TRIBUNSTYLE.COM - Memulai kehidupan baru meninggalkan nama Lidya Pratiwi, Maria Eleanor malu-malu ditanya soal kekasih.
Artis Lidya Pratiwi atau yang kini bernama Maria Eleanor telah bebas dari penjara atas kasus pembunuhan berencana yang menyeret namanya.
Pemeran sinetron Untung Ada Jinny tersebut bebas bersyarat sejak 2013 silam dan bebas resmi pada 24 November 2018.
Kini Maria telah memulai lembaran baru di hidupnya.
Baca juga: 5 Fakta Terbaru Lidya Pratiwi Setelah Bebas dari Penjara, Alami Trauma hingga Kini Siap Syuting Lagi
Baca juga: Kebahagiaan Lidya Pratiwi Reuni Bareng Para Pemain Untung Ada Jinny, Ungkap Kerinduan Syuting
"Punya teman sekarang?" tanya Feni Rose dikutip dari YouTube TRANS TV, Minggu (01/11/2020).
Maria mengatakan dirinya memiliki teman-teman sekolah yang hingga kini masih menjalin pertemanan dengannya.
"Ada, ada temen-temen. Temen-temenku dari SMP SMA," kata Maria Eleanor.
Dirinya mengungkap temannya masih percaya setelah apa yang dialaminya.
"Masih (berteman), masih (percaya) tidak berubah sedikitpun."
Feni Rose lantas menyinggung soal kekasih.
POPULER 14 Tahun Dipenjara Tak Pernah Perawatan, Lidya Pratiwi Kini Banjir Pujian, Wajahnya Glowing |
![]() |
---|
14 Tahun Dipenjara Tak Pernah Perawatan, Lidya Pratiwi Kini Justru Banjir Pujian, Wajahnya Glowing |
![]() |
---|
LUPAKAN Lidya Pratiwi dan Ganti Nama Begitu Bebas Penjara, Begini Kabar Mengejutkan Maria Eleanor |
![]() |
---|
Maria Eleanor Berkaca-kaca Beri Pesan ke Sosok Lidya Pratiwi yang Dulu: 'Jangan Terlalu Bodoh' |
![]() |
---|
5 Fakta Terbaru Lidya Pratiwi Setelah Bebas dari Penjara, Alami Trauma hingga Kini Siap Syuting Lagi |
![]() |
---|