Kunci Gitar
Chord Begitu Indah Padi, Kunci Gitar untuk Pemula yang Mudah Dimainkan
Ini chord lagu Begitu Indah Padi, kunci belajar gitar paling mudah dimainkan, dari kunci dasar
Penulis: Tsania Fadhillah
Editor: Amirul Muttaqin
Inilah chord kunci gitar dan lirik lagu Begitu Indah
Penyanyi: Padi
Intro : G Em G Em
G
Bila cinta mengugah rasa
Em
Begitu indah mengukuir hatiku
C G
Menyentuh jiwaku hapuskan semua derita
Intro : G Em
G
Duhai cintaku, duhai pujaanku
Em
Datang padaku dekat disampingku
C G
Ku ingin hidup ku selalu dalam peluknya
Chorus :
D C
Terang saja aku menantinya
D C
Terang saja aku mendamabanya
D C
Terang saja aku merindunya
D C
Karena dia, karena dia begitu indah
Intro : G Em G Em
G
Duhai cintaku, pujaan hatiku
Em
Peluk diriku dekaplah jiwaku
C G
Bawa ragaku melayang memeluk bintang
= Kembali ke Chorus
Interlude : G C G C
= Kembali ke Chorus
• Chord Selamat Tinggal Terpuruk Pas Band, Kunci Gitar Mudah Dimainkan
• Chord Tak Ingin Pisah Lagi Marion Jola, Kunci Gitar dan Lirik Lagu yang Mudah Dipelajari Pemula
(TribunStyle.com/TsaniaF)