Breaking News:

Berpisah 3 Bulan karena Pandemi, Melaney Ricardo Bakal Kumpul Bareng Suami, Akui Sangat Rindu

Setelah berpisah selama tiga bulan, akhirnya Melaney Ricardo segera berkumpul bareng suami. Ia dan anak-anak sangat merindukan Tyson Lynch.

Penulis: Tsania Fadhillah
Editor: Amirul Muttaqin
TribunStyle.com/Instagram @tyson_lynch
Tyson Lynch, Melaney Ricardo dan anak-anak. 

Ia pun mengaku sangat merindukan Tyson Lynch.

"Aku juga sudah sangat rindu dan kayaknya its not good juga buat kita suami istri sudah terlalu lama berjauhan. Dan this is the first time kita benar-benar jauh long distance, lama," ujar Melaney.

Bukan hanya Melaney Ricardo yang sangat menantikan kehadiran Tyson Lynch, kedua anak-anaknya pun tak sabar ingin segera berkumpul dengan sang ayah.

"Karena sudah 3 bulan ya. Anak-anak juga sudah pada riweuh sama daddy-nya.

Jadi, I think it's about time for him to go back home.

Dan ya kondisinya anak-anak itu sudah sangat rindu," ucap Melaney Ricardo.

Ia mengaku ini adalah kali pertama menjalani hubungan jarak jauh yang cukup lama dengan Tyson.

Kendati demikian, Melaney Ricardo selalu menjaga komunikasi dengan sang suami melalui telepon.

Sebulan Pisah dari Suami, Melaney Ricardo: Anak-anak Mulai Kehilangan.

Sebelumnya, Tyson bertolak ke kampung halamannya tersebut sejak (11/3/2020).

Melaney pun akhirnya membeberkan kemungkinan suaminya bisa kembali ke Indonesia.

Hal itu terekam dalam tayangan YouTube Beepdo Sedihnya Melaney Ricardo, Terpisah dengan Suami yang Tak Bisa Pulang ke Indonesia karena Hal Ini, Kamis (16/4/2020).

"Australia sekarang sudah betul-betul lockdown dan udah ada sistem denda.

Jadi sampai saat ini belum tahu sampai kapan Tyson bisa kembali, tapi kita update bulan per bulannya.

 Tom Hanks Terpapar Corona Saat Tyson Pergi Ke Australia, Melaney Ricardo: Percaya Tangan Tuhan

 Suami Melaney Ricardo Terjebak Lockdown Di Australia, Tyson Lynch: Percaya Sama Tuhan

Kalau kondisi membaik mungkin sebulan dari sekarang udah harus kembali lah.

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Melaney RicardoTyson LynchCovid-19Australialockdown
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved