Spesifikasi Gadget
Samsung Galaxy Tab S6 Lite Resmi Rilis, Versi Terjangkau dengan Spesifikasi yang Memukau
Samsung resmi merilis seri tablet terbarunya, Samsung Galaxy Tab S6 Lite, pada Kamis (30/4/2020). Versi terjangkau dengan spesifikasi yang memukau.
Penulis: Gigih Panggayuh Utomo
Editor: Delta Lidina Putri
“Bagi masyarakat yang telah melakukan pre-order, Galaxy Tab S6 Lite akan dikirim ke konsumen pada tanggal 20 Mei 2020. Setelah tanggal itu, perangkat ini sudah bisa dibeli di toko-toko ritel maupun e-commerce,” ujar Elvira.
Spesifikasi lengkap Samsung Galaxy Tab S6 Lite
Layar
10,4 inci (2.000 x 1.200 piksel)
Dimensi
244,5 x 154,3 x 7,0 mm
Berat
467 gram
Chipset
SoC Exynos 9611 (Quad core 2.3 GHz)
RAM
4 GB
Internal Storage
64 GB dan 128 GB
Kamera Depan