Barbie Kumalasari Akui Eksis Berkat Video Ikan Asin,Tak Ambil Untung Kasus Galih Ginanjar, Kok Bisa?
Barbie Kumalasari ngaku Eksis berkat video Ikan Asin namun bantah ambil keuntungan dari kasus Galih Ginanjar, kok bisa?
Penulis: sulastri
Editor: Suli Hanna
Barbie Kumalasari juga mengatakan bahwa dirinya tak mengambil keuntungan dari kasus Galih Ginanjar untuk menambah pemasukannya.
Hanya saja, Barbie Kumalasari berkeinginan tetap berkarya walaupun mengambil kesempatan atas kasus dari suaminya sendiri.
Sebab, Barbie Kumalasari mengaku dirinya sudah mulai berkarir di dunia sinetron sejak tahun 2000.
Setelah itu pun ia menjadi bintang iklan dari berbagai produk.
"Jadi orang kan mungkin netizen hanya liatnya barbie dengan kasusnya yang emang ramai.
Ketika kasus itu ada dan aku nggak bisa membuat sebuah karya gua pasti tenggelem. jadi bukan karena kasus, aku naik," jelasnya.
Barbie Kumalasari juga menegaskan jika dirinya terkenal selain selain mengambil kesempatan kasus Galih Ginanjar, juga pintar untuk mengatur strategi dalam berkarier.
"Tapi mungkin aku pintar untuk membuat hal baru yang memang itu sesuatu yang baru juga, dan itu membuat orang penasaran jadinya aku lebih eksis," pungkas Barbie Kumalasari. (TribunStyle.com/Sulastri)

9 Cara Bedakan Barang Branded Asli atau KW, Agar Tak Tertipu Seperti Barbie Kumalasari Jam Rolex KW
Berikut ini 9 cara pastikan barang asli atau KW, dari packaging, barcode, logo, agar tak tertipu seperti Jam Rolex Barbie Kumalasari.
Klaimnya seharga Rp 130 juta, jam Rolex Barbie Kumalasari dipastikan palsu oleh Uya Kuya.
Agar tak tertipu seperti istri Galih Ginanjar, berikut sembilan cara untuk bedakan barang branded asli atau palsu.
TRIBUNSTYLE.COM - Tantang Barbie Kumalasari tunjukkan barang brandednya, Uya Kuya justru bongkar ham Rolex istri Galih Ginanjar adalah palsu.
Usai kalah taruhan dari Barbie Kumalasari, Uya Kuya rupanya masih penasaran dengan sosok istri Galih Ginanjar.
Kali ini Uya Kuya menantang Barbie Kumalasari untuk membuktikan beberapa barang brandednya apakah asli atau palsu.