Kesaksian Penumpang Soal Aksi Jokowi Naik Kereta, Sampai Berani Beri Julukan 'Presiden Gokil'
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendadak ingin pulang ke Bogor menggunakan Commuter Line, ini kesaksian warga yang bertemu dengannya.
TRIBUNSTYLE.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendadak ingin pulang ke Bogor menggunakan Commuter Line, ini kesaksian warga yang bertemu dengannya.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali membuat aksi yang menjadi perhatian publik.
Rabu (6/3/2019) Jokowi mendadak ingin pulang ke Bogor menggunakan Commuter Line.
Jokowi kemudian naik Commuter Line dari Stasiun Tanjung Barat tujuan akhir Stasiun Bogor.
Dalam berbagai fotonya yang ramai beredar di lini masa Twitter, Jokowi tampak mengenakan kemeja putih dengan bawahan celana hitam.
• Jokowi Ternyata Hobi Makan di Warteg Sederhana Ini, Tiap Datang Selalu Pesan Sayur Terong
Beberapa foto yang beredar memperlihatkan Jokowi ikut berdesakan di dalam kereta commuter line.
Jokowi tampak berdiri di dalam rangkaian kereta.
Beberapa penumpang commuter line pun nampak mengeluarkan ponselnya dan mengabadikan momen tersebut.
Dari penelusuran TribunStyle.com, ada beberapa netizen yang memberikan kesaksiannya soal aksi Jokowi itu.
Seorang pengguna Twitter bernama @MurtadhaOne bercerita betapa terkejutnya dia ketika menyadari satu kereta bersama Jokowi.
• Bibi Ardiansyah Memohon Pada Jokowi Agar Penangguhan Penahanan Vanessa Angel Segera Dikabulkan
1. POPULER Kaesang Hapus Semua Foto, Felicia Tissue Unggah Kenangan bareng Jokowi, Salam Perpisahan? |
|
---|
INTIP Ini Dia Rumah Jokowi di Solo, Dulu Belinya Nyicil Sekelilingnya Sawah, Sekarang Lihat Wujudnya |
![]() |
---|
Kahiyang Ayu Bagikan Foto Mesra Bareng Suami, Bobby Nasution Malah Protes soal Ini di Unggahan Istri |
![]() |
---|
Kaesang Buat Heboh Pamer Isi Chat WA Keluarga, Pesan Aneh Ini Disorot: Jangan Bilang Ini Pak Jokowi |
![]() |
---|
Jokowi Sebut PPKM Tak Efektif, Lockdown Tak Menjamin, Cara Apa yang Tepat Tangani Covid-19? |
![]() |
---|