Breaking News:

Berita Duka

Stan Lee Tutup Usia di Umur 95 Tahun, Berikut 7 Cuitan Ungkapan Kehilangan dan Duka Para Penggemar

Stan Lee tutup usia di umur 95 tahun. Sosial media dibanjiri ucapan duka, berikut 7 di antaranya.

Penulis: Hanna Suliatun
Editor: Desi Kris
Twitter/ @marvel
stan Lee tutup usia 

TRIBUNSTYLE.COM - Stan Lee tutup usia di umur 95 tahun. Sosial media dibanjiri ucapan duka, berikut 7 di antaranya. 

Stan Lee, penulis, editor, dan penerbit legendaris Komik Marvel, dikabarkan telah tutup usia pada Senin (12/11/2018) waktu setempat.

Stan Lee meninggal di umur 95 tahun.

Karya-karyanya yang mendunia dan banyak digandrungi pun membuatnya dikenal banyak orang.

Istri Meninggal Sehari Setelah Rilis Film Spider-Man, Stan Lee Mendapat Respon ini dari Marvel

Kabar kematiannya ini tentunya mengejutkan para penggemar Stan Lee.

Ucapan duka dan kehilangan membanjiri lini media sosial.

Berikut 7 cuitan duka dari para penggemar :

1. Kabar Duka Mendadak di Pagi Hari

Kabar ini begitu mengejutkan.

Banyak penggemar yang terkejut di pagi hari ketika mendengar berita ini.

2. Menemani Masa Kecil

Stan Lee menemani tumbuh kembang banyak anak-anak dengan karya-karya pahlawan supernya, bahkan hingga dewasa pun masih menggemari karya-karya Stan Lee yang tak lekang oleh waktu ini.

Laudya Cynthia Bella Bongkar Pernah Diputusin Raffi Ahmad 3x, Nagita Slavina Beri Reaksi Tak Terduga

3. Dikenang Sebagai Leganda

Dengan kepergian Stan Lee, dunia telah kehilangan satu legenda lagi.

4. Sosok Inspiratif

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1 dari 2
Tags:
Stan LeeMarvelTwitterStan Lee meninggalStan Lee meninggal dunia
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved