Breaking News:

Kompak Banget, Gempita dan Gading Marten Selfie Bareng dengan Gaya yang Sama, Lebih Imut Siapa?

Kekompakan ayah dan anak ini terlihat dalam foto dengan gaya yang sama, lebih imut Gading Marten atau Gempita nih?

Penulis: Asytari Fauziah
Editor: Amirul Muttaqin
Instagram/gisel_la
Gading Marten dan Gempita 

TRIBUNSTYLE.COM - Kekompakan ayah dan anak ini terlihat dalam foto dengan gaya yang sama, lebih imut Gading Marten atau Gempita nih?

Siapa yang tak mengenal Gempita Nora Marten?

Bocah perempuan yang super cantik dan selalu bikin gemas.

Gempi adalah putri pertama pasangan Gading Marten dan Gisella Anastasia.

Pengasuh Gempita Ulang Tahun, Gading Marten Malah Minta Permintaan Kocak Kalau Koneng Menikah

Kecantikan bocah ini selalu membuat banyak orang jatuh cinta padanya.

Kecantikannya ditambah dengan segala tingkah bocah ini yang membuat gemas.

Salah satunya adalah ia berfoto dengan Gading dan menirukan ekspresi sang ayah.

Berbagai ekspresi serupa ditunjukkan ayah dan anak ini.

Mulai dari ekspresi senyuman manis dari mereka berdua.

Hingga ekspresi aneh yang dipamerkan Gading dan Gempi secara kompak.

Gading membagikan fotonya dengan putri tunggalnya ini lewat akun Instagram pribadinya.

Intip Perayaan Seru Ulang Tahun Nastusha yang ke-2, Penuh Nuansa Pastel!

Foto yang sudah diunggah kemarin (12/9/2018) mendapat banjir komentar netter.

Banyak yang memberikan pujian untuk gadis mungil di sebelah Gading.

Kolom komentar dipenuhi pujian untuk Gempita Nora Marten.

@firannisa08 "Kaya boneka amat sihh sayanggg gempiiii"

@prkd30 "Slide ke tiga yampun gem. Gemesh "

@susanasitohang "Kayak boneka kamu nang gempita"

@priscamassie "Why are you so sweet Gempi darling?"

@syamsu4567 "Ya ampun lucu sekali anak nya pengin cium sayang"

Bjorka Morschek Kesulitan Ucap I Love You Baba, Ringgo Agus Patah Hati

(TribunStyle.com/Asytari Fauziah)

Subscribe Channel YouTube TribunStyle.com di bawah ini:

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Gempita Nora MartenGading Marten
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved