Breaking News:

Idul Adha 2018

Bahaya Membungkus Daging Kurban dengan Plastik Hitam

Ternyata plastik hitam tidak aman digunakan untuk membungkus daging mentah.

Intisari
Daging kambing 

TRIBUNSTYLE.COM - Hari Raya Idul Adha jatuh pada hari Rabu (22/8/2018).

Pada hari ini, seluruh umat muslim berbondong-bondong melakukan sholat Idul Adha dilanjutkan dengan pemotongan hewan kurban.

Kegiatan menyembelih hewan kurban sudah menjadi agenda rutin setiap tahun.

Kemudian daging kurban akan dibagikan kepada seluruh masyarakat tanpa kecuali.

Dikira Pro Jokowi Gara-gara Sebuah Unggahan, Deddy Beri Reaksi Lewat Video Ini

Biasanya daging kurban ini akan dibagikan dengan cara dibungkus plastik.

Tapi rupanya, membungkus daging mentah dengan plastik hitam sangat tidak dianjurkan.

Karena hal tersebut bisa membahayakan bagi kesehatan.

Kompak Pakai Busana Warna Putih saat Idul Adha, Keluarga Ayu Ting Ting Banjir Pujian

Hal ini seperti yang dilansir TribunStyle.com dari akun YouTube Net Biro Jawa Barat.

Plastik hitam tidak aman digunakan untuk membungkus daging mentah.

Karena plastik merupakan hasil daur ulang dari berbagai macam plastik yang tidak higenis.

Selain itu kandungan karbon pada plastik hitam dinilai dapat menyebabkan penyakit ketika menempel di makanan.

Seperti kanker, gangguan hati, gangguan ginjal,dan gangguan syaraf.

Terlebih untuk makanan basah dan lembab.

Sebenarnya larangan membungkus dengan plastik hitam bukan hanya untuk daging kurban saja.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1 dari 2
Tags:
Idul Adha
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved