Tajir Melintir! Ini Dia Deretan Bintang Kpop yang Kaya Dari Lahir, Ada yang Anak CEO BMW!
Menjadi idol Kpop dianggap jalan pintas untuk menghasilkan banyak uang. Namun, ternyata ada juga para idol Kpop yang sudah kaya raya dari lahir!
Penulis: Talitha Desena Darenti
Editor: Melia Istighfaroh
TRIBUNSTYLE.COM - Idol-idol Kpop identik dengan bergelimang harta.
Banyak bintang Kpop memang sudah mendunia.
Boyband dan girlband Kpop yang populer pun kini memiliki penghasilan yang selangit.
Nggak heran jika para pemuda-pemudi di Korea Selatan banyak yang bermimpi menjadi idol Kpop.
• Kocak! Personel Boyband Kpop Ini Ekspresinya Dibilang Mirip Awkarin dan Dijadiin Meme!
Menjadi idol Kpop dianggap jalan pintas untuk menghasilkan banyak uang.
Namun, ternyata ada juga para idol Kpop yang sudah kaya raya dari lahir!
Mereka beruntung karena terlahir dari keluarga yan bergelimang harta.
Namun, hal tersebut bukan berarti mereka tidak bekerja sekeras idol lain.
Para idol ini juga menjalani training dari nol dan tidak memanfaatkan fasilitas dari keluarga mereka.
Penasaran nggak nih siapa aja idol Kpop yang tajir melintir dari lahir?
Yuk, kita lihat daftarnya seperti yang dilansir dari Allkpop!
Ini dia!
1. Tzuyu TWICE
Si cantik yang satu ini ternyata Ibunya memiliki 3 rumah sakit operasi plastik yang besar di Taiwan.