Breaking News:

Widih! Akan Segera Melahirkan, Donita Berencana Siarkan Langsung Proses Kelahiran Bayinya

Kini istri dari Adi Nugroho kembali membuat heboh lantaran rencananya untuk menyiarkan proses persalinannya secara langsung.

TribunStyle/kolase
Donita dan Adi Nugroho 

TRIBUNSTYLE.COM - Setelah menghebohkan publik dengan pose tengkurap saat hamil.

Kini istri dari Adi Nugroho kembali membuat heboh lantaran rencananya untuk menyiarkan proses persalinannya secara langsung.

Ngilu nggak sih?

Rencana Donita untuk siaran langsung saat melahirkan ini diumumkan melalui akun Instagram pribadinya.

Hamil Besar, Pose Tengkurap Donita Nugroho Ini Bikin Kaget, Netizen: Kok Bisa?

Melalui Instastory, Donita menuliskan rencananya untuk membuat siaran langsung.

"Exclusive!!

Proses lahiran

Live Di YouTube Kami

Swipe Up

Doain ya, skrg aku dah di RS.. Insya allah kamis pagi bsok aku akan bersalin.

Deg2an bgt.. walau dah anak kedua.." tulis Donita.

Instagram
Instagram ()

Bukan melalui Instagram, proses kelahiran Donita ini akan disiarkan secara langsung.

Diketahui Donita dan Adi menikah pada 6 September 2014 lalu.

Dari pernikahan tersebut, keduanya dikarunia i seorang putra bernama Alfarizqy Ataris Svarga Nugroho pada 12 November 2015.

Yang mana, proses kelahiran yang akan disiarkan secara langsung ini merupakan kelahiran anak kedua.

Wah, semoga lancar ya. (TribunStyle.com/Melia Istighfaroh)

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
DonitaAdi Nugroho
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved