Breaking News:

Intip 5 Gaya Trendi Janaye Furman, Model Kulit Hitam Pertama Pembuka Peragaan Busana Louis Vuitton

Lewat debutnya ini, membuat nama Janaya semakin dikenal sebagai model profesional.

Penulis: Maharani Krisna Handayani
Editor: Delta Lidina Putri
Metro.co.uk

TRIBUNSTYLE.COM - Menjadi model pembuka dalam sebuah peragaan busana menjadi kebangaan tersendiri bagi seorang model.

Apalagi untuk peragaan busana sekelas Louis Vuitton.

Semua model pasti berharap mendapatkan kesempatan berharga itu.

Tak terkecuali model hitam manis blasteran Afrika-Amerika, Janaye Furman.

Miris, Pamer Kaki Berbulu Saat Pemotretan, Model Ini Malah Diancam Akan Diperkosa!

Beberapa hari yang lalu, harapan Janaye ini menjadi kenyataan.

Perempuan berkulit hitam dan berambut keriting ini mendapat kesempatan membuka peragaan busana brand Loise Vuitton.

Tak hanya kesempatan berharga, momen tersebut juga menjadi cacatan bersejarah selama 163 tahun eksistensi Louis Vuitton di dunia fashion.

Pasalnya, Janaye Furman menjadi model kulit hitam pertama yang membuka peragaan busana brand dengan lambang LV tersebut.

Lewat debutnya tersebut, membuat nama Janaya semakin dikenal sebagai model profesional.

Penasaran bagaimana gaya berbusana Janaya Furman di kesehariannya?

Melainsir dari akun Instagram pribadinya, inilah 5 gaya berpakaian Janaya Furman pilihan TribunStyle.com yang bisa banget kamu tiru.

1. Overalls motif garis

Instagram Janaye Furman
Instagram Janaye Furman ()

Pakaian model overalls memang sedang happening saat ini.

Selain terlihat trendi, overalls dapat memberikan kesan tinggi lho bagi pemakainya.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/2
Tags:
Janaye FurmanLouis Vuitton
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved