Jessica Jung Resmi Susul SNSD untuk Comeback Anniversary 10 Tahun
Melalui media sosial miliknya, Jessica Jung dan Coridel Entertainment mengumumkan comeback satu dekade debutnya!
Penulis: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
Editor: Amirul Muttaqin
TRIBUNSTYLE.COM - Comeback SNSD tinggal menghitung hari nih.
Mereka akan merilis albumnya secara digital di tanggal 4 Agustus 2017.
Sedangkan album fisiknya akan rilis tanggal 7 Agustus 2017.
SNSD pun mulai merilis teaser masing-masing membernya.
Di comeback SNSD ini akan terasa lengkap nih.
• Elly Risman - 5 Fakta Pemilik Akun Twitter yang Sebut SNSD Simbol Pelacuran
Jessica Jung resmi umumkan comeback anniversary nih, Senin (31/7/2017).
Melalui media sosial miliknya, Jessica Jung dan Coridel Entertainment mengumumkan comeback satu dekade debutnya.
Mantan member SNSD, Jessica Jung, rupanya juga telah mempersiapkan album nih untuk para Sone dan Golden Star.
Judul album tersebut berjudul Summer Storm.
Album ini akan rilis pada tanggal 9 Agustus 2017.
Pengumuman comeback ini membuat netizen bahagia banget nih.
"Gorgeous work! Thank all the coridel ent team and Jessica for your hard working very excited right now!" komentar f2ai.
"Can't wait for jessie comeback," komentar selviamiyano.
"My heart is not ready!!!!" komentar pau_le_tte.
"THE HECK??? MY FEELS, IM NOT READY WHY, IM LEGIT CRYING NOW," komentar sarahazizahr.
"Wow can't wait," komentar penny.cpl.
"Wow! so excited!!!!!" komentar honglin97. (TribunStyle.com/Archieva Prisyta)