Terlibat Dugaan Penipuan, Suami Rey Utami Tak Ijinkan Investor Ambil Gambar Dokumen Pernyataan
Kasus dugaan penipuan yang melibatkan suami presenter olahraga, Rey Utami kini tengah jadi perbincangan hangat.
Penulis: Sinta Manilasari
Editor: Dimas Setiawan Hutomo
Kemudian dilanjutkan oleh calon investor berkata pada Pablo "Boleh saya poto pak ya?"
Kemudian dijawab oleh Pablo, "Ditandai aja dulu pak."

"Oke" jawab orang tersebut.
"Bukan apa-apa pak Sofyan,"
"Kemarin, pernyataan, ini baru di ACC"
"Jangan dulu, pak ya" begitu kata Pablo dan seseorang disampingnya bergantian.
"Oh ya" sahut calon investor.

"Pablo Putera Benua memperlihatkan dokumen palsu ke para nasabah dan investor PT Inti Benua Indonesia, adapun surat tersebut menyatakan bahwa PT INTI BENUA INDONESIA memiliki dana sebesar 20miliar rupiah di Bank Permata untuk pembayaran tagihan secara Debit ke ACC (Astra Credit Company).
Namun setelah ditelaah secara seksama, isi surat kontrak tersebut memiliki banyak kejanggalan. Maka dari itu pihak investor ingin mengambil photo dari surat tersebut. Namun Pablo Putera Benua tidak memperbolehkan," begitu tulis akun lambe turah.
Netizen yang mendengarkan percakapan ini, langsung menulis komentar macam-macam.
@deepestdesira: "udah sombong bgt pdhl taunya gak cuma jam aja yg kw, sampe identitas pun kw jg toh ternyata"
@qiannanisa: "#reybenmodyarbersama"
@ainino_xyz: "Jam kaweh. Virtu kaweh. Usaha bodong. Kekayaan halu... #reybensehalubersama"