Breaking News:

10 Lagu Duet ini Puncaki Chart Mnet Sepanjang Tahun 2012-2016, Ada Favorite-mu?

Hasilnya All For You untuk OST Reply 1997 dengan penyanyi Seo In Guk dan Eunji APink mendapat peringkat pertama.

Penulis: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
Editor: Lilis Maryati
KpopNews.org
Reply 1997 
- Transpose +

Laporan Wartawan TribunStyle.com, Archieva Prisyta

TRIBUNSTYLE.COM - Mnet merilis lagu kompilasi favorit para pendengar, Rabu (15/2/2017).

Melansir allkpop.com, ada 10 lagu sepanjang 2012 hingga 2016 yang menempati urutan teratas.

Pemilihan ini berdasarkan berapa banyak lagu tersebut diunduh.

Serta, berapa kali netizen melakukan streaming lagu tersebut.

Dari banyaknya lagu duet akhirnya hanya 10 yang menjadi terbaik.

Berikut hasilnya:

Hasilnya All For You untuk OST Reply 1997 dengan penyanyi Seo In Guk dan Eunji APink mendapat peringkat pertama.

Di belakangnya ada lagu Some dengan penyanyi Soyou SISTAR and JungGiGo.

Peringkat ketiga diraih Geeks and Soyu SISTAR dengan lagu Officially Missing You, Too.

Di urutan keempat ada Zia feat Huh Gak dengan lagu I Need You.

Menyusul di belakanganya IU dan HIGH4 dengan lagu Not Spring, Love, or Cherry Blossoms.

Di urutan keenam ada Loco dan Yuju untuk OST The Girl Who Sees Smells dengan lagu Spring is Gone by Chance.

Urutan ketujuh Soyou dan Mad Clown dengan lagu Stupid Love.

Urutan kedelapan ada San E dan Raina dengan lagu Sugar and Me.

Di urutan kesembilan ada Just the way we love, OST Reply 1997 dengan
penyanyi Seo In Guk dan Eunji A Pink

Terakhir ada Yoseob dan Eunji dengan lagu Love Day.

Daftar lagu duet terlaris
Daftar lagu duet terlaris (allkpop.com)
Sumber: TribunStyle.com
Tags:
KoreaSoyouSISTAR
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved