Breaking News:

9 Orang Ini Dikaruniai Titik Tubuh Terpanjang yang Pernah Ada, Nomor 8 Bikin Cewek-cewek Iri!

Berbeda dengan orang-orang pada umumnya, ada beberapa manusia langka yang dikaruniai bentuk tubuh berukuran lebih besar.

Penulis: Cecylia Rura Patulak
Editor: Cecylia Rura Patulak
Wittyfeed
Valery Smagily, pemilik bulu mata terpanjang. 

Laporan Wartawan TribunStyle.com, Cecylia Rura Patulak

TRIBUNSTYLE.COM - Punya tubuh tinggi semampai tentu sudah biasa.

Punya rambut panjang apalagi, sudah banyak yang berlomba-lomba untuk memanjangkan rambut.

Berbeda dengan orang-orang pada umumnya, ada beberapa manusia langka yang dikaruniai bentuk tubuh berukuran lebih besar.

Baca: 5 Pekerjaan Paling Aneh dengan Bayaran Tinggi Tak Terduga di Dunia, Tertarik?

Mulai dari ujung kaki hingga kepala, mereka memiliki bentuk tubuh yang nggak biasa.

Lebih besar dari ukuran pada umumnya.

Melansir laman Wittyfeed, ini dia sembilan orang langka dengan ukuran begian tubuh yang fantastis:

1. Hidung terpanjang

Hidung terpanjang
Hidung terpanjang (Wittyfeed)

Pria ini diketahui berasal dari Turki.

Panjang hidungnya mencapai 3,46 inci.

Kabar hidung terpanjang yang dimilikinya sempat diberitakan oleh media berita news pada 2012.

Rekor hidung terpanjang masih dipegang oleh pria ini.

2. Alat kelamin terpanjang

Alat kelamin terpanjang
Alat kelamin terpanjang (Wittyfeed)

Pria ini dikabarkan memiliki ukuran alat kelamin yang suepr besar.

Sekitar 13,5 inci.

Fenomena ini membuat banyak yang penasaran, siapa yang mengukur alat kelamin si pria ini.

3. Kuku terpanjang

Lee Redmond
Lee Redmond (Wittyfeed)

Wanita bernama Lee Redmond meemcahkan rekor pemilik kuku terpanjang.

Panjang kuku yang dimilikinya adalah 28 kaki.

Sayangnya, Lee kehilangan rekor kuku terpanjang di tahun 2009 saat mengalami kecelakaan mobil.

4. Lidah terpanjang

Nick Stoeberl
Nick Stoeberl (Wittyfeed)

Nick Stoeberl, pria berusia 26 tahun yang dinobatkan sebagai pemilik lidah terpanjang di dunia.

Panjangnya sekitar 4 inci.

Saat kecil, ia mampu menjulurkan lidah seperti Gene Simmons.

Merasa lidahnya panjang, ia kemudian mengukurnya.

5. Kaki terpanjang

Svetlana Pankratova
Svetlana Pankratova (Wittyfeed)

Svetlana Pankratova, wanita asal Rusia yang dinobatkan sebagai pemilik kaki terpanjang, yakni 6 kaki 5 inci.

Lebih rinci, ukuran kakinya sepanjang 51,9 inci.

6. Kuku kaki terpanjang

Louise Hollis
Louise Hollis (Wittyfeed)

Louise Hollis, wanita asal California yang memegang rekor pemilik kuku kaki terpanjang.

Meski tak bisa mengenakan sepatu, ia masih bisa menikmati sepasag sandal.

Ukuran kuku kakinya disinyalir sepanjang 6 inci.

7. Leher terpanjang

Suku Padang di Burma.
Suku Padang di Burma. (Wittyfeed)

Sejumlah wanita dari Suku Padang di Burma memecahkan rekor pemilik leher terpanjang.

Di desa mereka, leher panjang diakui sebagai bentuk kecantikan wanita.

Untuk mendapatkan leher panjang ini, mereka harus mengenakan lingkaran berbahan metal di leher.

Cara ini dipercaya dapat memanjang leher, meski harus memegangi kepala ketika memasangkan ring berbahan metal tersebut.

8. Bulu mata terpanjang

Valery Smagily
Valery Smagily (Wittyfeed)

Valery Smagily, pria asal Ukraina ini mungkin akan membuat jutaan wanita iri kepadanya.

Ia diklaim sebagai pria pemilik bulu mata terpanjang.

Valery juga mengatakan ada makanan khusus yang dikonsumsi jika ingin mendapatkan bulu mata berukuran panjang ini.

Sayangnya, ia memotong bulu mata tersebut karena mengganggu padangan matanya.

9. Rambut terpanjang

Xie Quiping
Xie Quiping (Wittyfeed)

Xie Quiping, wanita asal China yang dinobatkan sebagai wanita pemilik rambut terpanjang di dunia.

Ia membiarkan rambutnya memanjang sejak 1973.

Diketahui ukuran rambutnya kini mencapai 18,5 kaki.

Xie setidaknya membutuhkan waktu 6 jam untuk menyisir dan membersihkan rambutnya.

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
WittyfeedTribunStyle.comFacebook
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved