Alamak, 12 Orangtua Ini Punya Selera Humor yang Tinggi!
Tapi kalau kamu menjadi orangtua yang punya selera humor bagus, tentu banyak hal yang menjadi lebih sederhana.
Penulis: Yohanes Endra Kristianto
Editor: Suut Amdani
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Yohanes Endra Kristianto
TRIBUNSTYLE.COM - Menjadi orangtua adalah pekerjaan yang bisa dibilang paling berat di dunia.
Tapi kalau kamu menjadi orangtua yang punya selera humor bagus, tentu banyak hal yang menjadi lebih sederhana.
Lupakan faktor usia, karena semua itu hanya angka semata.
Baca: Andien Aisyah Pilih Melahirkan dengan Metode Water Birth, Ternyata Kini Masih Menuai Pro & Kontra!
Kita masih harus memperbanyak senyum agar usia kita pun bertambah panjang.
Jangan gengsi dengan status sebagai orangtua.
Kalau kamu sudah punya anak, itu bukan berarti kamu harus kehilangan selera humor dan tak ingin melakukan hal gila.
Para anak pun pasti akan terhibur dengan kehadiran orangtua yang lucu.
Tak usah takut tampil beda, karena di luar sana masih banyak orangtua yang juga memiliki selera humor yang bagus.
So, melansir brightside, inilah 12 orangtua yang tahu bagaimana caranya bersenang-senang dengan anak-anak melalui selera humornya!
1. Aku minta orangtuaku mengirim foto selfie.
Inilah yang terjadi!
2. Saya meminta ibu saya untuk membeli baju couple.
Inilah yang dibelinya.
3. Kami mengirim foto dari Disney.
Orangtua mengirim ini sebagai balasan.
4. Beginilah kalau kamu mengajak orangtua pergi ke restoran asing.
5. Ibu mengatakan ia tidak punya bingkai foto.
Tapi untuk yang satu ini sungguh sulit dijelaskan.
6. Saat sang anak meminta hadiah iPad dari orangtuanya di hari Natal.
7. Latihan mengemudi mobil untuk pertama kali bersama ayah.
8. Seorang ayah yang sangat protektif.
9. Setelah menonton Jaws, sang ayah membuat mainan kreatif ini untuk bayinya.
10. Ayah ini hanya menunggu pria yang akan menjemput putrinya ke pesta dansanya.
11. Anak perempuan ini mengajak teman-temannya untuk menantang ayah mereka.
Dan inilah hasilnya!
12. Saat sang ayah meninggalkan handuk untuk anaknya.