Comeback INFINITE - Siap-siap! Mereka Rilis Logo Baru Loh Girls
INFINITE dikabarkan akan melangsungkan comeback pada 19 September 2016. Berikut teaser video mereka!
Penulis: Tisa Ajeng Misudanar Azryatiti
Editor: Indan Kurnia Efendi
Laporan Wartawan TribunStyle.com, Tisa Ajeng
TRIBUNSTYLE.COM - Pada 31 Agustus kemarin, INFINITE resmi merilis video teaser untuk comeback Korea mereka September ini.
Dalam teaser video itu, para member INFINITE terlihat sedang "mengintip" melalui dinding.
Video yang berdurasi 1.14 menit ini menjadi awal dari serangkaian teaser comeback mereka.
INFINITE dikabarkan akan melangsungkan comeback pada 19 September 2016.
Berikut teaser video mereka.
YouTube/infinitehome
Selain teaser video, Woollim Entertainment juga merilis logo baru untuk comeback kali ini.

soompi.com
Simak video logo mereka di sini.
Ini akan jadi comeback grup pertama mereka setelah terakhir kali mereka meluncurkan mini album Reality.
Gimana girls?
Udah nggak sabar?
--------------------------
Jangan Lupa!
Like Fanpage Facebook: Tribun Style
Follow Twitter: @tribunstyle
Instagram: @Tribunstyle
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/infinite_20160901_233233.jpg)
