Tak Terkait Cerai Gading-Gisel, Ini 5 Fakta Koneng Siti Rokayah Mundur dari Baby Sitter-nya Gempi
Siti Rokayah alias Koneng mundur jadi baby sitter-nya Gempita. Muncul pertanyaan publik terkait alasannya, berikut 5 fakta Koneng mengundurkan diri.

TRIBUNSTYLE.COM - Siti Rokayah alias Koneng mundur jadi baby sitter-nya Gempita. Muncul pertanyaan publik terkait alasannya, berikut 5 fakta Koneng mengundurkan diri.
Asisten rumah tangga Gisella Anastasia dan Gading Marten, Siti Rokayah atau yang akrab disapa Koneng ini memutuskan untuk mengundurkan diri.
Seperti diketahui, Koneng merupakan asisten rumah tangga kesayangan Gisel dan Gading yang sangat dekat dengan putrinya.
Saking dekatnya, ia bahkan sudah dianggap seperti saudara sendiri.
Koneng memutuskan untuk berhenti bekerja dalam mengasuh putri kesayangan Gading dan Gisel, Gempita Nora Marten.
• Gading & Gisel Akan Bercerai, Koneng ART Kesayangan Mereka Putuskan Mengundurkan Diri Karena Hal Ini
• Gisella Anastasia Gugat Cerai Gading Marten, Ini yang Terjadi Pada Koneng, Pengasuh Gempita
• Kabar Perceraian Gisel & Gading Makin Kencang, Koneng Tak Ingin Dikaitkan dengan Masalah Majikannya
Keputusannya untuk mengundurkan diri rupanya tak sengaja bertepatan dengan proses perceraian Gading dan Gisel.
Kemudian muncul pertanyaan publik, apa alasan sebenarnya yang menyebabkan Koneng mengundurkan diri dan tidak lagi bekerja bersama Gisel dan Gading?
TribunStyle.com telah melansir dari berbagai sumber, berikut 5 fakta Koneng berhenti bekerja :
1. Bukan karena perceraian Gading dan Gisel

Pengunduran diri Koneng tidak sengaja bertepatan dengan keretakan rumah tanggal Gisel dan Gading.
-
Sudah Bercerai, Gisella Anastasia Tak Masalah Jika Harus Main Film yang Sama dengan Gading Marten
-
Baru Awal Tahun, Sudah Ada 5 Selebriti yang Bercerai di Bulan Januari 2019, Siapa Saja?
-
Usai Bercerai dari Gading Marten, Begini Cara Gisella Anastasia Berusaha Sembuhkan Luka Masa Lalunya
-
Akui Butuh Pergi ke Psikiater Setelah Cerai dari Gading, Gisel: 'Kadang Over Thinking, I Need Help'
-
Setelah Cerai dari Gading Marten, Gisella Anastasia Akui Masih Sedih & Ingin Konsultasi ke Psikiater