Cara Mengatasi Nyeri Saat Haid dengan Ramuan Tradisional, Gunakan Daun Beluntas, Ini Langkahnya!
Menstruasi atau haid memang hal wajar yang dialami setiap wanita yang telah puber.
Penulis: Ika Putri Bramasti
Editor: Desi Kris
TRIBUNSTYLE.COM - Menstruasi atau haid memang hal wajar yang dialami setiap wanita yang telah puber.
Karena jika sel telur tersebut tidak dibuahi maka akan terjadi menstruasi.
Saat menstruasi tak jarang wanita akan merasakan nyeri pada bagian perut.
Meskipun hal ini dianggap wajar dan biasa namun kenyataannya bisa mengganggu aktivitas.
• Jadi Korban Prank Pocong di ATM, Pria Ini Malah Dianggap Suami Tak Setia Oleh Warganet! Kok Bisa?
Untuk itulah banyak wanita yang mencari cara agar nyeri haid dapat hilang.
Tak jarang para wanita ini membeli obat-obatan yang belum terjamin kebersihannya.
Sehingga bukannya mengatasi rasa nyeri justru dapat menambah masalah kesehatan lainnya.
Cara yang paling aman dalam mengatasi nyeri haid adalah dengan menggunakan bahan-bahan alami.
Selain lebih murah juga tidak menimbulkan efek samping.
Salah satunya dengan menggunakan daun beluntas.
Seperti yang dilansir TribunStyle dari Women's Healts berikut.
• Ingat Afi Nihaya Faradisa?Dia Baru Kehilangan 4 Ribu Followers yang Unfollow Berjamah, Ini Alasannya

Daun beluntas dapat mengatasi nyeri haid dengan cepat.
• Fasha Mobile Legends - Hero Mage Terbaru dengan 4 Skill yang Sangat Mematikan
Cara menggunakan:
-Rebus 20 lembar daun beluntas bersama segelas air.
-Tambahkan sedikit asam jawa dan garam.
-Minum secara teratur saat nyeri datang.
Dengan begitu maka nyeri haid akan hilang dengan sendirinya. (TribunStyle.com/Ika Bramasti)